Liputan6.com, Jakarta Mantan bos AC Milan, Silvio Berluscon, kembali mengkritik Gennaro Gattuso. Berlusconi mengaku merasa kecewa dengan hasil yang diraih AC Milan.
Seperti diketahui, AC Milan kehilangan dua pertandingan saat melawan Inter dan Real Betis. Situasi ini membuat posisi Gattuso terancam didepak.
"Itu membuatku menderita melihat mereka bermain seperti ini," kata Berlusconi.
"Saya masih mengikuti Milan sebagai penggemar, tetapi merrasa kecewa, karena itu membuat saya menderita menyaksikan mereka bermain seperti ini," kata Berlusconi kepada Sportmediaset.
“Mereka sangat tidak efisien, memiliki sedikit tembakan ke gawang dan penyerang tengah kami tidak pernah memiliki kesempatan untuk menerima bola. Secara alami, semua ini tergantung pada sistem taktis dan saya harap itu bisa berubah segera,” ujar mantan petinggi AC Milan ini.
from Berita Bola Terkini, Jadwal Pertandingan, Klasemen, Hasil Liga kalo berita tidak lengkap buka link disamping https://ift.tt/2PlHDHJ
No comments:
Post a Comment